Inilah 5 Cara Mudah Mendapatkan Karakter Free Fire DJ Alok
Buat kamu yang ingin mendapatkan karakter Free Fire DJ Alok, langsung lihat saja caranya di sini!
Games | 16 August
Oleh Syahdan
Sebagai karakter yang didambakan banyak pemain, tentu banyak yang ingin memiliki DJ Alok. Karena kepopulerannya di kalangan gamer, DJ Alok bisa dibilang adalah karakter ikonik yang ada di dalam Free Fire.
Dan, buat kamu yang ingin memilikinya, pada kesempatan kali ini Dunia Games ingin memberikan lima cara untuk bisa mendapatkan DJ Alok sebagai karakter Free Fire.
Penasaran dengan caranya? Tanpa berlama-lama lagi, berikut adalah lima cara untuk mendapatkan DJ Alok di dalam game Free Fire!
1. Membelinya Melalui Store
Hal yang paling standar untuk mendapatkan DJ Alok sebagai karakter kamu adalah dengan membelinya melalui fitur Store. Memang harga yang ditawarkan sangat tinggi, karena ini adalah cara paling awal kamu untuk bisa mendapatkan karakter Free Fire DJ Alok.
Buat yang ingin meminangnya melalui fitur Store, kamu bisa mendapatkan karakter Free Fire DJ Alok di harga 599 diamond. Agar tak tertipu dengan penjual lainnya, kamu bisa lakukan top up melalui website Dunia Games di https://duniagames.co.id/top-up/item/freefire. Bakal banyak penawaran menarik loh gaes!
2. Event Garena Free Fire
Garena adalah publisher yang memang senang memberikan pemainnya hadiah, baik itu potongan harga atau diberikan cuma-cuma (gratis). Kamu juga bisa memanfaatkan event ini untuk mendapatkan DJ Alok (jika memang sedang ada penawaran). Jika kamu beruntung, kamu bisa mendapatkan DJ Alok secara gratis loh gaes!
Walaupun belum tahu kapan Garena akan menghadirkan penawaran menarik untuk DJ Alok, tapi yang pasti event ini harus kamu tunggu. Bahkan jika sudah rilis, harus segera diselesaikan (event-nya).
3. Giveaway dari Influencer Free Fire
Cara ketiga yang bisa kamu lakukan untuk mendapatkan karakter Free Fire DJ Alok adalah dengan menantikan giveaway dari para influencer. Mereka biasanya akan memberikan hadiah kepada para penonton yang sudah mendukungnya dalam membangun channel.
Bahkan tidak hanya DJ Alok yang mereka giveaway, tapi juga barang-barang lainnya seperti diamond, smartphone, bahkan mungkin laptop (jika benar-benar channel sultan). Walaupun persentase kemenangan kamu tidak besar, setidaknya ada peluang untuk mendapatkan DJ Alok gratis masih terbuka.
4. Hadiah dari Teman Squad
Jika kamu memiliki squad, maka bisa saja mereka akan memberikanmu hadiah berupa karakter DJ Alok. Namun, kamu tak boleh terlalu berharap jika temanmu akan memberikan DJ Alok, karena tak semuanya bisa memberikanmu hadiah tersebut.
Mungkin cara yang paling tepat adalah dengan meminta ke ketua guild yang saat ini sedang kamu tempati. Dengan meminta ke ketua guild, mungkin saja kamu bisa mendapatkan DJ Alok secara cuma-cuma.
5. Melalui Fitur Mystery Shop
Kelima adalah dengan mendapatkannya melalui Mystery Shop. Bagi kamu yang belum tahu, Mystery Shop adalah sebuah fitur yang akan membuatmu mendapatkan barang-barang murah, bahkan hingga potongan 90 persen, loh! DJ Alok yang harganya semula sebesar 599 diamond pun bisa turun menjadi 100 diamond saja.
Di sini juga tidak hanya DJ Alok yang bisa kamu dapatkan, tapi juga berbagai item lainnya seperti bundle menarik yang pastinya tidak akan membuatmu kecewa.
Nah itulah lima cara untuk mendapatkan DJ Alok karakter Free Fire. Buat kamu yang nggak mau ketinggalan informasi menarik dan ter-update seputar Free Fire. Langsung follow akun Instagram dan Facebook Dunia Games sekarang juga ya. Gratis loh!
Pengin headphone Steelseries Arctis 3 atau Nintendo Switch? Tenang gaes, sekarang kamu punya kesempatan buat dapetin secara cuma-cuma lho! Caranya adalah ikutan Dunia Games Merdeka Giveaway. Klik di sini untuk info detailnya. Buruan, periode terbatas!
Baca Juga >> Kemenpora Dukung 2 Juta Atlet yang Berlaga di Turnamen Free Fire Fall Season 2020
Komentar ( 12 )
Please login to write a document.
DGUSER1261736
Gift Alok banh
Balas
kanaexkui
Bang gift alok
Balas
DGUSER1113490
bang giv bandeul alok
Balas
DGUSER1099318
Bang gif alok bang
Balas
Wawan17111
Bang gif alok
Balas
DGUSER1111758
Bang gif katana
Balas
DGUSER1111091
Bang bagi diamon tuju ratus
Balas
DGUSER1069549
1906170560 Top upin katana bng
Balas
DGUSER1108555
Main
Balas
DGUSER1108555
Dj
Balas