Pembelian Cepat
0 min reading

Ini Jadinya jika Oda Menggambar Sanji, Chopper, dan Usopp dengan Tangan Kiri!

Beginilah jadinya jika Eiichiro Oda menggambar Sanji, Chopper, dan Usopp dengan tangan kirinya!

Anime & Manga | 04 April

2025-04-04T08:55:08.000Z

SBS One Piece selalu menghadirkan fakta menarik seputar One Piece yang mungkin nggak akan kamu tahu walaupun sudah mengikuti anime dan manganya. Ini karena fakta-fakta tersebut biasanya tidak diungkap oleh Oda di anime dan manga One Piece. Pada kesempatan ini, penulis ingin membahas tentang fakta menarik yang ada di SBS One Piece tersebut.

Seorang pembaca yang penasaran bertanya pada Oda di SBS One Piece volume 21. Dia penasaran apa jadinya jika Oda menggambar kru Topi Jerami dengan tangan kirinya. Pada SBS sebelumnya, Oda memperlihatkan ketika dia menggambar Luffy, Zoro, dan Nami. Kali ini, dia meminta Oda untuk menggambar Sanji, Chopper, dan Usopp. Seperti inilah jadinya!

Menurut penulis, gambar tersebut masih terbilang bagus, mengingat menggambar menggunakan tangan kiri bukanlah yang mudah bagi mereka yang sudah terbiasa dengan tangan kanannya.

Menurut kalian sendiri apa gambar tersebut terbilang bagus? Tulis di kolom komentar ya! Nantikan pembahasan menarik lainnya seputar SBS One Piece dan berbagai teori liarnya di Dunia Games!

Nantikan informasi-informasi menarik lainnya dan jangan lupa untuk ikuti Facebook dan Instagram Dunia Games ya. Kamu juga bisa dapatkan voucher game untuk Mobile Legends dengan harga menarik hanya di Top-up Dunia Games.

 

Tags

Komentar ( 0 )

Please login to write a document.

Artikel Terkait

7 Film Pendek Terbaik yang Bisa Dinikmati Secara Gratis di Internet

Movie | 02 July

Jadwal Pertandingan dan Bracket IFeLeague 1 2023 Grand Final, Siapa Jagoanmu?

Berita | 16 December

Gak Pakai Diamond, Ini Cara Gratis Dapatkan Bundle Princess Pink Free Fire!

Games | 10 March

Nonton Boruto Episode 141: Boruto dan Mitsuki Masuk Penjara! Kok Bisa?

Anime & Manga | 28 January

Belum Pernah Kalah, RRQ Menang atas Bigetron Alpha 2-0

Mobile Legends | 30 July

Ditunda Dalam Dunia Nyata, Mode Turnamen Euro 2020 Tetap Hadir di PES 2020

Berita | 02 April

10 Fakta Boa Sandersonia One Piece, Adik dari Ratu Bajak Laut Boa Hancock

Anime & Manga | 10 March

Selain PUBGM dan MLBB, Persija Esports Ingin Merambah ke Lokapala!

Esports | 28 October