Pembelian Cepat
0 min reading

Mengenal Park Call of Duty Mobile, Mantan Aktor Terkenal dari Asia Timur

Apa kamu ada yang kenal dengan karakter terbaru, Park Call of Duty Mobile?

Berita | 10 March

2020-03-10T15:25:38.000Z

Belum lama ini Garena Indonesia menghadirkan seorang karakter baru yang bisa kamu mainkan bernama “Park”. Dalam caption Garena di sosial media, Park dikenal sebagai mantan aktor terkenal dari Asia Timur. Kini dirinya dianggap sebagai pemimpin paling keren yang siap menemanimu di pertempuran Call of Duty Mobile

Usut-punya usut, dirinya adalah salah satu karakter figuran yang hadir di dalam game Call of Duty Advanced Warfare di dalam misi “Induction”. Hmm… Apakah kamu mengingatnya? 

Saat ini Park bisa kamu mendapatkannya dengan melakukan gacha di dalam crate yang bernama “Park Soldier Crate”. 

Gimana, apakah tertarik untuk memiliki Park di Call of Duty Mobile? Jangan lupa untuk follow akun media sosial Dunia Games agar kamu tidak ketinggalan informasi menarik seputar game-game mobile dan PC setiap harinya.

Baca Juga >> Game Legendaris, Command And Conquer Remastered Unjuk Trailer Perdana!

FANPAGE FACEBOOK: Duniagames

INSTAGRAM: @duniagames.co.id

LINE@: @duniagames

YOUTUBE: Dunia Games

Komentar ( 0 )

Please login to write a document.

Artikel Terkait

5 Aktor yang Cocok Berperan di Dynasty Warriors Live Action Movie Versi Hollywood

Just For Fun | 21 May

Jadwal MSI 2025 Dikeluhkan Gamer Indonesia, Riot Games Dinilai Abaikan Zona Waktu

LoL Wild Rift | 25 June

Rekap Skor FFML Season 7 Week 4: Dewa United Esports Menunjukkan Kekuatan Mereka!

Berita | 25 March

10 Easter Eggs Loki Season 2 Final Episode, Ending yang Sangat Diharapkan!

Movie | 15 November

7 Hal Besar yang Dilakukan Shanks Sebelum Ketemu Luffy

Anime & Manga | 25 February

Serunya Nonton Windah Basudara Namatin Stumble Guys Secara Langsung

Berita | 27 November

Episode yang Paling Menarik Ditonton Terus-terusan di Demon Slayer

Anime & Manga | 09 January

Beginilah Penampakan Seiyuu Topi Jerami yang Melakukan Video Call di Rumah!

Anime & Manga | 15 May