Pembelian Cepat
1 min reading

Dua Lokasi di One Piece Ini Terinspirasi dari Tempat di Dunia Nyata!

Siapa sangka kalau dua lokasi di One Piece ini ternyata terinspirasi dari dunia nyata? Penasaran kan?

Anime & Manga | 24 July

2020-07-24T16:37:53.000Z

Di One Piece, ada sebuah tempat yang dijuluki “Surganya Bajak Laut”, yaitu pulau Hachinosu yang saat ini dikuasai Kurohige. Itu juga merupakan tempat pertama kali Davy Back Fight pertama kali dibuat dan tempat Bajak Laut Rocks yang legendaris terbentuk. 

Saat ini Hachinosu masih menjadi tempat bajak laut berkumpul. Sesuai namanya, Hachinosu alias Sarang Lebah, para bajak laut di sana bagaikan lebah dalam sarangnya karena jumlahnya yang sangat banyak. Tempat ini terinspirasi dari Port Royal di Jamaika.

Lokasi di One Piece lainya yang terinspirasi dari tempat di dunia nyata adalah New Onigashima, “Surga Bajak Laut” yang direncanakan Kaido. Tempat itu akan membuat negeri Wano tak punya hukum, sebuah kerajaan bajak laut yang dipimpin oleh Yamato, putri Kaido. 

New Onigashima akan jadi markas pusat aliansi Kaido dan Big Mom untuk ambisi mereka, yaitu menemukan One Piece dan senjata kuno serta menghancurkan Pemerintah Dunia. 

Nantikan informasi seputar anime dan manga lainnya serta jangan lupa untuk ikuti Facebook dan Instagram Dunia Games untuk update info yang tak kalah menarik.

Baca Juga >> Teori One Piece: Rencana Teach dan Moria Membuat Pasukan Zombi Raksasa!

Sumber: Facebook/One Piece Indonesia

Komentar ( 0 )

Please login to write a document.

Artikel Terkait

Ini Prediksi ONIC Miracle Tentang Juara dan Runner-up MPL ID S12!

Esports | 14 October

Naskah Naruto Live Action akan Digarap Oleh Tasha Huo Kreator Animasi Tomb Raider!

Berita | 29 November

Hasil Skor T1 vs Vitality VCT Masters Bangkok: T1 Perpanjang Asa Pacific

Valorant | 01 March

15 Anime Aesthetic Yang Akan Membuatmu Takjub

Anime & Manga | 26 January

6 Fakta Menarik Denji, Karakter Utama Chainsaw Man!

Anime & Manga | 24 January

Ketemu Tiga Mantan Pemain EVOS di Alter Ego, Branz: Gak Terlalu Peduli Sih

Mobile Legends | 04 May

Seluruh Fatui Harbingers Muncul di Trailer Interlude Terbaru Genshin Impact!

Berita | 12 July

6 Variasi King Ghidorah Terkuat dalam Sejarah Film Godzilla

Movie | 16 May