Pembelian Cepat
1 min reading

Frieren Season 2 Dikabarkan Tayang pada Januari 2026!

Sabar dulu ya buat yang udah nungguin Frieren season 2 nanti!

Anime & Manga | 06 March

2025-03-06T14:50:06.000Z

Frieren: Beyond Journey's End merupakan salah satu anime terpopuler yang rilis di 2024 kemarin. Season pertamanya dirilis pada 29 September 2023 yang terbagi menjadi 28 episode. Ceritanya bermula dari seorang Elf bernama Frieren yang bergabung dengan kelompok pahlawan yang baru saja mengalahkan raja iblis dan membawa perdamaian ke negeri tersebut. 

Kelompok petualang yang terdiri dari penyihir elf Frieren, prajurit dwarf Eisen, pahlawan Himmel, dan pendeta Heiter kembali ke kedamaian dan kesunyian setelah dunia damai. Namun karena Frieren adalah makhluk elf yang tidak bisa menua, dia kini hanya berpetualang sendirian sampai akhirnya Frieren kembali bertemu dengan teman-teman baru yang akan menemani perjalanannya. Dari sinilah Frieren memulai perjalanan baru untuk menemukan jawabannya.

Season kedua dari Frieren sempat dikabarkan bakal tayang pada 2025. Tapi situs resmi Frieren menyebutkan jika musim keduanya bakal tayang pada Januari 2026. Ini bakal jadi salah satu anime yang dirilis pada musim dingin 2026 mendatang. Belum ada visual key ataupun trailer dari season kedua ini.

Pada season pertama, Frieren digarap oleh studio Madhouse. Tapi belum dikonfirmasi apakah di season 2 ini Madhouse kembali akan menggarap Frieren atau tidak. Nantikan pembahasan selanjutnya dari anime Frieren season 2 di Dunia Games!

Nantikan informasi-informasi menarik lainnya dan jangan lupa untuk ikuti Facebook dan Instagram Dunia Games ya. Kamu juga bisa dapatkan voucher game untuk Mobile Legends, Free Fire, Call of Duty Mobile dan banyak game lainnya dengan harga menarik hanya di Top-up Dunia Games!

Komentar ( 0 )

Please login to write a document.

Artikel Terkait

Jadwal ESL SPS Mobile Masters 2025, Daftar Tim, Format, dan Tiket

Mobile Legends | 26 March

Patch Note 1.0 Wild Rift Sudah Tersedia, Ada Perbaikan Bug GPU Powervr Ge8320

Games | 23 October

Pakai Deck Evo Spider-Ham ini untuk Merepotkan Lawan di Marvel Snap

Games | 23 June

NXL Ligagame Berhasil Menjuarai Turnamen VALORANT First Strike: Indonesia

Games | 08 December

Manga Tokyo Revengers Karya Ken Wakui akan Berakhir dalam 5 Chapter Lagi!

Berita | 20 October

Hanya Bertahan Setahun, Final Fantasy VII: The First Soldier akan Tutup Server!

Games | 13 October

FAMAS Siap Hadir di Update PUBG Mobile Januari 2021, Lebih Kuat Dari M4?

Games | 11 January

Gamer Console PS5 di Indonesia Kini Bisa Halo-halo Lewat Discord

Berita | 10 March