Lokasi Tempat Unta di FF (Free Fire) Dapatkan Hadiah Khusus!
Rasakan keseruan bermain Free Fire di bulan puasa dan temukan lokasi tempat Unta di FF bersama teman.
Free Fire | 11 March
Oleh Penulis DG
Kata siapa bermain Free Fire di bulan Puasa tidak menyenangkan? Kamu harus coba dan ajak teman untuk bermain bersama, Survivors. Karena ada banyak sekali keseruan untuk kamu dan teman kamu tentunya.
Ada berbagai event menarik yang bisa kalian ikuti dengan bermain Free Fire sepanjang bulan Ramadan ini, Survivors. Selain event menarik, tentu ada banyak hadiah menarik juga yang bisa kalian dapatkan.
Salah satu event menarik yang hadir di bulan Ramadan kali ini adalah munculnya seekor Unta pembawa hadiah. Jika kalian bisa tahu dan menemukan lokasi tempat Unta di FF selama bulan Ramadan, ada hadiah.
Penasaran di mana saja lokasi tempat Unta di FF selama bulan Ramadan? Mari kita bahas.
Lokasi Tempat Unta di FF (Free Fire)
Sama seperti event sebelumnya, setidaknya ada beberapa lokasi di mana tempat Unta di FF berada. Mereka tersebar di beberapa compound atau area. Biasanya, 1 area hanya terdapat 1 ekor Unta saja.
Berikut adalah detail lokasi tempat Unta di FF:
- CLOCK TOWER
- PLANTATION
- BIMASAKTI STRIP
- PERBATASAN CLOCK TOWER-BIMASAKTI STRIP
- PEAK
- POCHINOK
Pastikan kamu menemukan Unta dan dapatkan hadiah menariknya. Selain kamu, hadiah bisa dibagi dengan teman satu tim juga, Survivors. Pastikan kalian tidak kekurangan bekal saat bertempur.
Rasakan keseruan bermain di Bermuda edisi Ramadan dan dapatkan hadiah menarik dari tempat Unta di FF ya. Sampai bertemu kembali.
Nantikan informasi-informasi menarik lainnya dan jangan lupa untuk ikutiFacebook danInstagram Dunia Games ya. Kamu juga bisa dapatkan voucher game untuk Mobile Legends dengan harga menarik hanya di Top-up Dunia Games.
Komentar ( 1 )
Please login to write a document.
reg12MarAt03.55
Wow, keren banget sih Artikelnya. 👌
Balas