Pembelian Cepat
1 min reading

One Piece Episode 1078: Ashura Doji yang Dilupakan Penduduk Wano!

Kasihan sih Ashura Doji sampai dilupakan penduduk. Ini terlihat di One Piece episode 1078!

Anime & Manga | 02 October

2023-10-02T17:54:52.000Z

One Piece episode 1078 melanjutkan kemenangan Luffy melawan Kaido sekaligus membebaskan Wano dari kekejamannya. Bersamaan dengan itu, Akazaya Nine mengumumkan Shogun baru yang bakal memimpin negeri tersebut. Ada beberapa hal menarik yang bisa kita lihat di episode ini.

Kita bisa melihat penduduk yang senang atas kedatangan para prajurit yang memenangkan pertarungan melawan Bajak Laut Binatang Buas yang dipimpin Kaido. Mereka masih ingat dengan para samurai Akazaya Nine yang merupakan pengawal setia Kozuki Oden. Mereka juga sangat senang karena akhirnya Wano dipimpin oleh keturunan Oden, Momonosuke.

Yang disayangkan adalah, para penduduk sepertinya tidak memperhatikan para prajurit yang gugur. Ada dua prajurit Akazaya Nine yang gugur seperti Ashura Doji dan Kanjuro. Tak masalah jika mereka tak mempedulikan Kanjuro karena dia pengkhianat. Tapi tak ada satupun penduduk yang bertanya tentang keadaan Ashura Doji.

Padahal dia salah satu yang berjasa dalam perang besar ini. Selama bertahun-tahun, dia juga setia sebagai pengawal Oden walau sempat kembali menjadi bandit gunung. Selain Ashura Doji, ada juga Izo yang gugur dalam pertarungan setelah kalah melawan anggota CP0. Nantikan pembahasan lainnya seputar One Piece di Dunia Games!

Top-up Murah, banyak untungnya, hanya di Dunia Games.

Baca Juga >> 7 Fakta Marshall D. Teach di One Piece! Musuh Terakhir Luffy di Akhir Cerita?

Komentar ( 0 )

Please login to write a document.

Artikel Terkait

Spesifikasi dan Harga Laptop HP PC AI, Cocok untuk Kerja dan Gaming

Gadget | 12 July

No Man’s Sky Akan Hadir di Nintendo Switch Tahun Ini!

Berita | 27 June

Player Pokemon TCG Pocket Ini Mampu Memberikan 1000 Damage ke Lawan!

Games | 19 December

Member JKT48 ini Disebut Chika Mampu Setarakan dengan Shani, Siapa Dia?

Berita | 16 June

Daftar 10 Ninjutsu Terkuat yang Ada di Dunia Naruto, Kekuatan Dahsyat!

Anime & Manga | 07 December

Manga Shadow Eliminator Mulai Terbit di Majalah Shonen Jump!

Anime & Manga | 05 December

Skor Film Kaiju No 8 Muncul di Rotten Tomatoes, Layak Ditonton Gak?

Anime & Manga | 16 April

Kolaborasi PUBG MOBILE x Godzilla vs. Kong Segera Hadir, Bakal Ada Mode Baru!

Berita | 25 March