Pembelian Cepat
1 min reading

Opini One Piece: Mata Luffy yang Keluar saat di Gear 5 Mungkin Bukan Lelucon!

Ini dia opini menarik tentang mata Luffy yang keluar ketika menggunakan Gear 5 di One Piece!

Anime & Manga | 28 July

2022-07-27T16:36:56.000Z

Pada sebuah interview yang dilakukan oleh komunitas One Piece Indonesia kepada fans One Piece internasional, Greg Warner, ada beberapa penjelasan menarik tentang One Piece yang dia bicarakan. Sebagai pengamat One Piece, Greg tahu banyak info menarik yang mungkin tak disadari kebanyakan fans!

Salah satu hal menarik yang ia bahas pada interview tersebut adalah mata Luffy yang keluar ketika menggunakan Gear 5. Menurut Greg, itu bukan sebuah lelucon melainkan mata Luffy memang keluar. Ia menyebutkan kalau itu adalah bagian dari kekuatan awakening buah iblis Luffy.

Kemampuan itu juga mempengaruhi lingkungan sekitarnya. Ini kenapa mata Kid dan Law juga bisa keluar pada saat itu. Kemampuan ini hanya bisa dilakukan dengan awakening buah iblis, tambah Greg. Walaupun itu hanya opini dari Greg, bisa saja apa yang dia sebutkan benar. Bagaimana menurut kalian?

Jika informasi ini menarik, silahkan bagikan ke teman-teman kalian. Nantikan informasi seputar anime dan manga lainnya serta jangan lupa untuk ikuti Facebook dan Instagram Dunia Games untuk update info yang tak kalah menarik. Kamu juga bisa beli voucher untuk Mobile Legends, Free Fire, Call of Duty Mobile dan banyak game lainnya dengan harga menarik hanya di Top-up Dunia Games

Cuma di Dunia Games saja, beli voucher game dapat extra bonus kuota internet!  Untuk mendapatkan info-info khusus seputar giveaway, promo menarik, dan top up murah, jangan lupa untuk download apk Dunia Games di sini!

Baca Juga >> 7 Fakta Marshall D. Teach di One Piece! Musuh Terakhir Luffy di Akhir Cerita?

Sumber: Facebook/One Piece Indonesia

Komentar ( 0 )

Please login to write a document.

Artikel Terkait

EVOS Membuka Pintu Tahun 2024 dengan Parade Satu EVOS: Era Baru Telah Dimulai!

Berita | 28 January

Kode Redeem ML Mobile Legends 21 Juli 2022 untuk Reward MLBB

Mobile Legends | 21 July

Promosi Episode 1000, Stasiun Shibuya Dipasangi Poster Besar One Piece!

Anime & Manga | 16 November

Banyak Bikin Game Hits, Ini 5 Orang Paling Berpengaruh di Capcom!

Games | 25 January

Danai Gurira Kembali Hadir Sebagai Okoye di Black Panther: Wakanda Forever

Berita | 28 May

MSI Resmi Luncurkan Laptop Co-Branded Edisi Terbatas dengan Mercedes-AMG

Gadget | 30 May

Lebih Pilih Jadi Caster, Menurut Junior Jr Kalau Pro Player Gajinya Gak Stabil!

Berita | 16 March

5 Game Eksklusif PS4 yang Kini Sudah Hadir di Steam

Games | 30 November