Pembelian Cepat
1 min reading

SBS One Piece: Alasan Nama Buah Iblis Corazon Nagi Nagi no Mi!

Ada alasan tertentu kenapa nama buah iblis Corazon itu Nagi Nagi no Mi. Berikut fakta menariknya!

Anime & Manga | 12 May

2022-05-10T15:39:19.000Z

Donquixote Rosinante atau yang juga dipanggil Corazon adalah adik dari Doflamingo yang diceritakan di kilas balik kisah Law. Corazon memakan Nagi Nagi no Mi, buah iblis tipe Paramecia yang membuatnya bisa membuat sekitarnya menjadi kedap suara. Dengan kata lain, ketika kemampuan ini aktif, orang di sekitarnya tak bisa mendengar apapun yang ia katakan.

Pada kolom SBS One Piece volume 80, seorang pembaca yang penasaran berkata pada Oda tentang arti dari nagi. Oda pun menjawab jika nagi berarti situasi laut yang tenang tanpa angin. Itulah kenapa nama buah iblis Corazon Nagi Nagi no Mi.

Kemampuan ini lebih cocok digunakan oleh ahli strategi karena hampir tak berguna jika digunakan dalam pertarungan. Dengan matinya Corazon, itu berarti Nagi Nagi no Mi kembali tumbuh di suatu tempat. Kira-kira siapa ya yang bakal jadi pengguna kedua dari kemampuan ini?

Jika informasi ini menarik, silahkan bagikan ke teman-teman kalian. Nantikan informasi seputar anime dan manga lainnya serta jangan lupa untuk ikuti Facebook dan Instagram Dunia Games untuk update info yang tak kalah menarik. Kamu juga bisa beli voucher untuk Mobile Legends, Free Fire, Call of Duty Mobile dan banyak game lainnya dengan harga menarik hanya di Top-up Dunia Games

Cuma di Dunia Games saja, beli voucher game dapat extra bonus kuota internet!  Untuk mendapatkan info-info khusus seputar giveaway, promo menarik, dan top up murah, jangan lupa untuk download apk Dunia Games di sini!

Baca Juga >> 7 Fakta Marshall D. Teach di One Piece! Musuh Terakhir Luffy di Akhir Cerita?

Komentar ( 2 )

Please login to write a document.

Kibii_Dango

Ga ada Corazon, Ga akan ada Law sekarang

2022-05-23T23:39:17.000Z

Kibii_Dango

Kekuatan buahnya kurang berguna sih gak cocok buat bertarung

2022-05-23T23:38:51.000Z

Artikel Terkait

MPL ID S14: Analisis Pertandingan EVOS vs Rebellion

Mobile Legends | 25 September

DG Con 2022 Resmi Digelar, Gabungkan Esports dan Festival dengan Penuh Kemeriahan

Event | 28 October

Klaim 6 Voucher Gacha Free Fire Gratis di Puncak Event FFML Season III!

Games | 17 February

7 Karakter Anime Pembunuh Iblis Terkuat

Anime & Manga | 20 February

Riot Ungkap Game League of Legends Bergenre MMO

Games | 18 December

Ini 7 Skin Mobile Legends Terlangka yang Sudah Tidak Bisa Didapat Lagi

Mobile Legends | 27 October

Rekap MPL ID Season 9 W8 D2: RRQ Hoshi Berhasil Tumbangkan EVOS Legends

Esports | 10 April

Beberapa Karakter Kroco Ini Bakal Muncul di One Piece Film Red!

Anime & Manga | 18 July