Pembelian Cepat
1 min reading

Setelah 7 Tahun, Dissidia Final Fantasy Opera Omnia Tutup Server!

Sayang sekali Dissidia Final Fantasy Opera Omnia harus tutup server!

Games | 30 November

2023-11-30T15:53:09.000Z

Setelah dirilis dan bertahan selama 7 tahun, Dissidia Final Fantasy Opera Omnia harus tutup server. Square Enix bakal mengakhiri layanan Dissidia Final Fantasy Opera Omnia pada 29 Februari 2024. Penjualan dari mata uang di dalam game juga dihentikan, namun pemain masih bisa menggunakan punya mereka sampai akhir nanti.

Situs resmi game ini juga mengumumkan jika event terbaru bakal mengarah ke akhir cerita Dissidia Final Fantasy Opera Omnia. Game ini menawarkan berbagai karakter dan senjata yang ada di semua seri Final Fantasy. Dengan sistem turn-based battle, pemain bakal disuguhkan pertarungan klasik Final Fantasy dengan tim favorit mereka.

Dissidia Final Fantasy Opera Omnia rilis di Jepang pada 1 Februari 2017, sedangkan versi globalnya rilis pada Januari 2018 untuk Android dan iOS. Sedangkan versi PS4 dari seri Dissidia, Dissidia Final Fantasy NT rilis di Jepang pada 2015. Game ini kemudian rilis di Amerika Utara pada 2016.

Saat ini, seri Final Fantasy lainnya di perangkat mobile yang masih membuka layanan adalah Final Fantasy VII: Ever Crisis, Final Fantasy Brave Exvius, dan Final Fantasy Brave Exvius: War of the Vision. Nantikan kabar lainnya seputar Final Fantasy dan game lainnya dari Square Enix di Dunia Games!

Top-up Murah, banyak untungnya, hanya di Dunia Games.

Baca Juga >> 5 Game Final Fantasy yang Cocok Dimainkan Untuk Pemula, Biar Ceritanya Ga Bingungin

Sumber: AnimeNewsNetwork

Komentar ( 0 )

Please login to write a document.

Artikel Terkait

Jadwal MPL Season 10 2022 & Tempat Menonton

Mobile Legends | 05 August

Windah Basudara Cukur Botak, Tanda Kembalinya Brando Bocil?

Just For Fun | 01 September

Gunbound Siap Rilis di Asia Tenggara Minggu Depan, Gravity Jadi Publishernya

Berita | 04 June

15 Fakta DIO Brando, Karakter Antagonis JoJo's Bizarre Adventure yang Kontroversial

Anime & Manga | 27 January

Finals FFAC 2021: Daftar Tim, Format, Jadwal dan Cara Nonton

Free Fire | 26 November

Rekap IKL Spring 2025 D1 W5: Dominator Pastikan TIket Playoff

Honor of Kings | 10 May

Trailer Terbaru Shaman King Flowers Perlihatkan Konflik Keluarga Asakura!

Anime & Manga | 15 August

GTA Online: Bottom Dollar Bounties Resmi Dirilis Hari Ini!

Games | 26 June